Pengumuman Walk In Interview RCTI April 2012 untuk Area Bandung, Jakarta & Yogyakarta
RCTI (Rajawali Citra Televisi Indonesia) adalah stasiun televisi swasta Indonesia pertama. RCTI pertama mengudara pada 13 November 1988 dan diresmikan 24 Agustus 1989 dan pada waktu itu, siaran RCTI hanya dapat ditangkap oleh pelanggan yang memiliki dekoder dan membayar iuran setiap bulannya. RCTI melepas dekodernya pada akhir 1989. Pemerintah mengizinkan RCTI melakukan siaran bebas secara nasional sejak tahun 1990 tapi baru terwujud pada akhir 1991 setelah membuat RCTI Bandung pada 1 Mei 1991.
Pada 2004 RCTI termasuk stasiun televisi yang besar di Indonesia. Sejak Oktober 2003, RCTI dimiliki oleh Media Nusantara Citra, kelompok perusahaan media yang juga memiliki Global TV dan MNCTV. RCTI telah memiliki hak siar atas ajang sepak bola bergengsi Eropa, Euro 2008 bersama Global TV dan MNCTV.
Peluang Berkarir di RCTI periode April 2012
RCTI memberikan kesempatan kepada anak bangsa untuk berkarir di dunia Broadcast untuk posisi :
Broadcast Development Program
Persyaratan :
Broadcast Development Program
Persyaratan :
- S1 semua jurusan
- IPK min 3.00
- Usia maksimal 25 tahun
- Memiliki keinginan kuat berkarir di industri Broadcast
- Mampu berbahasa Inggris dengan baik
- Sehat jasmani & rohani
Walk in Interview :
BANDUNG
17-18 April 2012
Kampus Institut Teknologi Bandung (ITB), Gedung Serba Guna (GSG)
Jl. Ganesa 10 Bandung 40132
JAKARTA
20 April 2012
Studio 1 RCTI Kebon Jeruk,
Jl. Raya Pejuangan Kebon Jeruk Jakarta Barat
YOGYAKARTA
23 April 2012
GRAND DAFAM Merapi Merbabu Hotel - Yogyakarta
Jl. Seturan Raya, Sleman 55281
Yogyakarta – Indonesia
Jadwal Tes :
BANDUNG
17-18 April 2012
Kampus Institut Teknologi Bandung (ITB), Gedung Serba Guna (GSG)
Jl. Ganesa 10 Bandung 40132
JAKARTA
20 April 2012
Studio 1 RCTI Kebon Jeruk,
Jl. Raya Pejuangan Kebon Jeruk Jakarta Barat
YOGYAKARTA
23 April 2012
GRAND DAFAM Merapi Merbabu Hotel - Yogyakarta
Jl. Seturan Raya, Sleman 55281
Yogyakarta – Indonesia
Jadwal Tes :
- Pukul 08.00 - 10.00 Registrasi peserta
- Pukul 10.00 - 11.00 Tes Pengetahuan Umum
- Pukul 11.00 - 11.30 Skoring hasil tes TPU
- Pukul 11.30 - Pengumuman hasil tes TPU
- Interview : Pukul 11.45 s/d selesai - Interview Tim Produksi & HRD
Ketentuan Peserta Tes :
- Peserta Tes diharapkan datang pada jam Registrasi dengan tepat waktu
- Membawa Alat tulis & Papan Jalan
- Berpakaian Rapih & Sopan
- Dilarang membawa makanan & minuman selama tes berlangsung
Catatan : Silakan akses link di bawah ini untuk melihat pengumuman resmi rekrutmen kerja RCTI yang dimaksudkan di atas.